SEDIKIT MOTIVASI UNTUK TEMAN-TEMAN
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Hallo Teman-teman Lazdebest… saya ucapkan terimakasih kepada Bapak Ketua Kelas karena sudah mengizinkan kami khususnya saya sendiri, untuk ikut berpartisipasi dan corat-coret diblog kelas ini…
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Hallo Teman-teman Lazdebest… saya ucapkan terimakasih kepada Bapak Ketua Kelas karena sudah mengizinkan kami khususnya saya sendiri, untuk ikut berpartisipasi dan corat-coret diblog kelas ini…
Saya ingin bagi-bagi pengetahuan dan sedikit motivasi nih buat teman-teman, khususnya teman-teman kelas D… ^_^
Sedikit artikel yang saya ambil dari salah satu website ternama, tapi saya lupa lagi apa nama websitenya, hehe… ^_^ yah… sedikit banyak mungkin mampu menambah semangatnya teman-teman dalam menghadapi Masalah dan Tantangan dalam Hidup teman-teman, terutama sekarang sudah mulai ancang-ancang dan giat-giatnya belajar buat UTS bukan? Apalagi Ibu Risti dan Bapak Ketua Kelas… , sepertinya siang dan malam selalu belajar tanpa henti… ^_^”
Oke deh… Selamat Membaca….
MASALAH adalah TANTANGAN tuk Maju...
Bila anda menganggap masalah sebagai beban, anda mungkin akan menghindarinya. Bila anda menganggap masalah sebagai tantangan, anda mungkin akan menghadapinya. Namun, masalah adalah hadiah yang dapat anda terima dengan suka cita. Dengan pandangan tajam, anda melihat keberhasilan dibalik setiap masalah.